Rabu, 02 Oktober 2013
Profil Personil Ikimono-Gakari
"gakarian"
itulah sebutan untuk para fans dari grup band ini.
Band asal jepang yang beraliran pop-rock ini adalah band favorit saya yang di bentuk pada tahun 1999.
Baiklah, kita kenalan dulu sama para anggotanya..
Nama : YOSHIOKA KIYOE (吉岡聖恵)
Posisi : Vokalis
TTL : Shizuoka,29 Februari 1984
Nama Julukan : "Kiyoe", "Kiyo-chan" "Se-Ki", "Las Kiyo", dan "Ponyo Megumi"
Golongan darah : A
Nama : MIZUNO Yoshiki (水野良樹)
Posisi: Guitar ( terutama gitar listrik )
TTL : Hamamatsu,17 Desember 1982
Golongan darah A
Nama : YAMASHITA HOTAKA (山下穂尊)
Posisi:Guitar & Harmonica
TTL : Ebina City,27 Agustus 1982
Golongan Darah : O
Oke, sekarang udah tau biodata mereka.
Sekarang, bagi anda penggemar lagu lagu ikimono-gakari ini, ni disini tempat lirik lagu nya..
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar